Untuk beli merchandise Asian Games tentunya perlu berkunjung ke tempat yang tepat sehingga tidak menyesal ataupun kecewa. Mendekati moment atau ajang Asian Games ini maka akan dijumpai banyak penjual yang menjajakan merchandise khas ajang tersebut. Apalagi tahun ini ajang olahraga bergengsi di Asia satu ini diadakan di Indonesia. Maka masyarakat Indonesia bisa semakin mudah menemukan penjual merchandise original tanpa perlu pergi keluar negeri.
Merchandise asli ini diproduksi
oleh pabrik yang sudah menjalinkerjasamadenganInasgoc (yaknipelaksana Asian
Games). Produknya tentu saja dijamin berkualitas sehingga pembelinya bisa
memperoleh kepuasan, yakni puas mendapatkan merchandise yang dibuat secara
maksimal. Hanya saja sebagaimana dengan tahun-tahun sebelumnya keberadaan
merchandise KW tidakbisadielakan. Meskipun memiliki mutu lebih
rendahnamundenganbandrol yang murahbanyak masyarakat menjadikannya sebagai
pilihan, terutama yang merasa merchandise asli terlalu mahal.
Tips Mendapatkan Merchandise Asli Asian Games 2018
Merchandise asli memang terasa
lebih menarik untuk dimiliki namun selain kualitasnya sudah terjamin rupanya
tidak dijual bebas di pasaran. Bagi masyarakat yang menghendaki merchandise
asli ini maka bisa mengikuti tips berikut:
1. Belanja di situs resmi,
Merchandise asli memang tidak dijual di sembarang toko online maupun offline jadi untuk memastikan sudah mendapatkannya. Anda dianjurkan untuk mengunjungi situs resmi penjualan merchandise tersebut. Memilih untuk membeli merchandise ini secara online bisa menjadi solusi bagi yang rumahnya jauh dari toko offline yang bekerjasamadengan Inasgoc.
2. Kunjungi tempat belanja yang sudah bekerjasama,
Jika belanja online di situs resmi ini terasa kurang aman atau takut nyasar di situs belanja online yang tidak terpercaya. Maka untuk Anda yang rumahnya berdekatan dengan beberapa toko offline yang sudahbekerjasamadenganInasgocbisabelanjasecara langsung. Deretan toko dan tempat belanja ini cukup banyak seperti Central Park, FX Sudirman, Gandaria City, Senayan City, Pacific Place, dan juga Bintaro Exchange. Rencananya jumlah tempat belanja merchandiseresmi ini akan ditambah lagi.
3. Pertimbangkan memakai jasa titip,
Opsional menarik untuk bisa beli merchandise Asian Gamesyang asli secara praktis adalah memanfaatkan jasa titip. Saat ini sudah banyak toko online di media sosial populer menawarkan jasa titip belanja di beberapa tempat bergengsi. Menjelang Asian Games dijamin semakin banyak toko di internet yang berlokasi di Jakarta dan sekitarnya menawarkan jasa titip ini. Memang ada tambahan biaya titip namun dijamin Anda memperoleh merchandise asli, jadi sekrang coba deh cek teman-teman online kita yang biasa mondar-mandir keluar negeri, kali aja bisa nitip.
4. Mengikuti kuis maupun undian,
Sedangkan untuk Anda yang kesulitan untuk membeli merchandise asli, bisa karena terlalu jauh atau mungkin tidak memiliki dana. Maka bisa mencoba peruntungan mengikuti kuis dan undian, tapi yah namanya undian tidak isa terlalu diharapkan yah.. semua tergantung keberuntungan kita.
Merchandise asli memang tidak dijual di sembarang toko online maupun offline jadi untuk memastikan sudah mendapatkannya. Anda dianjurkan untuk mengunjungi situs resmi penjualan merchandise tersebut. Memilih untuk membeli merchandise ini secara online bisa menjadi solusi bagi yang rumahnya jauh dari toko offline yang bekerjasamadengan Inasgoc.
2. Kunjungi tempat belanja yang sudah bekerjasama,
Jika belanja online di situs resmi ini terasa kurang aman atau takut nyasar di situs belanja online yang tidak terpercaya. Maka untuk Anda yang rumahnya berdekatan dengan beberapa toko offline yang sudahbekerjasamadenganInasgocbisabelanjasecara langsung. Deretan toko dan tempat belanja ini cukup banyak seperti Central Park, FX Sudirman, Gandaria City, Senayan City, Pacific Place, dan juga Bintaro Exchange. Rencananya jumlah tempat belanja merchandiseresmi ini akan ditambah lagi.
3. Pertimbangkan memakai jasa titip,
Opsional menarik untuk bisa beli merchandise Asian Gamesyang asli secara praktis adalah memanfaatkan jasa titip. Saat ini sudah banyak toko online di media sosial populer menawarkan jasa titip belanja di beberapa tempat bergengsi. Menjelang Asian Games dijamin semakin banyak toko di internet yang berlokasi di Jakarta dan sekitarnya menawarkan jasa titip ini. Memang ada tambahan biaya titip namun dijamin Anda memperoleh merchandise asli, jadi sekrang coba deh cek teman-teman online kita yang biasa mondar-mandir keluar negeri, kali aja bisa nitip.
4. Mengikuti kuis maupun undian,
Sedangkan untuk Anda yang kesulitan untuk membeli merchandise asli, bisa karena terlalu jauh atau mungkin tidak memiliki dana. Maka bisa mencoba peruntungan mengikuti kuis dan undian, tapi yah namanya undian tidak isa terlalu diharapkan yah.. semua tergantung keberuntungan kita.
1
Merchandise asli tentunya memiliki
kualitas yang baik sehingga tidak mudah rusak, sehingga pantas rasanya untuk
berusaha mendapatkannya. Namun, jika kondisi budget tidak memungkinkan maka
tidak mengapa membeli merchandise KW dan usahakan memperoleh mutu yang bagus. Merchandise
asli sebenarnya tidak terlalu mahal bergantung padajenisnyakarenaInnasgocsendirimenyampaikanjika
harga merchandise ini paling murah di bawah Rp 50ribu. Jadi bagi yang berencana
beli merchandise Asian Gamesbisa menyiapkan budget dari sekarang.
Terimakasih banyak infonya..
ReplyDeleteKeren banget artikelnya, saya suka..